Sangat Inspiratif, Ikatan Alumni Universitas Bina Sarana Informatika Gelar Seminar Persiapan Career

  • Penulis: Dede Wintana, M.Kom
  • 26 September 2020
  • dilihat: 903

Ikatan Alumni Universitas Bina Sarana Informatika (IKAUBSI) Menggelar seminar Webinar Temu Alumni UBSI 2020 #2 dengan tema ” How to Prepare a Great Career” yang digelar secara online via Zoom Meeting pada Hari Sabtu, 26 September 2020.

Kagiatan diawali dengan pembukaan oleh Moderator Bapak Asep Sayaifulloh, selanjunya pemaparan materi pertama disampaikan oleh Mba Aulia Rahmah, Aluni Sukses UBSI yang berkerja sebagai Superintendet Media Analyst Kompas Gramedia, dalam  materinya menyampaikan bahwa memulai Career bisa dimulai sejak masa kuliah atau fresh graduate dan dengan sikap positive thinking serta mau terus untuk belajar dalam mengembangkan diri “Kunci sukses dalam memulai Career dimulai dari saat kita kuliah, manfaatkan masa kuliah  atau saat lulus kuliah coba berpikir positive thinking dan mau terus untuk belajar dalam mengembangkan diri” Ujarnya

Mba Aulia Rahmah memberikan tips sukses dalam berkarir  “ apa sih yang harus dipersiapkan? setelah saya banyak ngobrol, sharing dengan banyak orang yang Sukses, saya mendapatkan 3 Kunci Utama agar career Saya Sukses, Pertama cintai apa yang kita kerjakan , kedua Bangun Relasi yang baik dan luas, dan yang ketiga lakukan semua apa yang diminta oleh atasan dengan semua kempuan kita, itu merupakan 3 kunci  menuju Career yang sukses” Ucapnya

Selanjutnya materi kedua disampaikan oleh Ahmad Hendra Darmawan, beliau  meberikan tips bagi alumni Universitas Bina Sarana Informatika untuk terus belajar dan displin dalam memanage waktu agar mencapai kesuksesan yang diinginkan.

“tidak ada batasan dalam mempelajari ilmu selagi kita masih ada kemauan dan kemampuan untuk mencapai kesuksesan, kedisiplinan dalam manage hidup adalah salah satu bekal rekan-rekan mendapatkan hasil yang terbaik.” UcapNya

Dalam sambutannya Ahmad Ishaq, M.Kom selaku Ketua Ikatan Alumni Universita Bina Sarana Informatika, mengapresiasi kegiatan webinar tersebut, untuk menambah ilmu, peluang dan wawasan bagi alumni UBSI yang lain, yang sedang menit Career

“Webinar semacam ini bagus untuk terus dilakukan dimana adik tingkatnya selama di UBSI mendapatkan ilmu yang bermanfaat, menambah peluang dan wawasan serta menjadi masukkan yang positive secara tidak langsung bagi kurikulum yang ada di UBSI”UcapNya

Bagikan Berita ini

KEMAHASISWAAN UBSI


KEMAHASISWAAN UBSI


Portal Informasi Kemahasiswaan Universitas Bina Sarana Informatika. Organisasi Mahasiswa, Kompetisi, Event, Kegiatan Mahasiswa, Prestasi mahasiswa dan informasi tentang kampus.

INFORMASI


Rektorat :
Jl. Kramat Raya No.98, RT.002/RW.009, Kwitang, Kec. Senen, Kota Jakarta Pusat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 10420, Indonesia

Telp : +62 813-9964-6190

Email : kemahasiswaan@bsi.ac.id

IG : @kemahasiswaan.ubsi

WEBSITE LAINNYA


e-Journal UBSI

Repository UBSI

e-Learning UBSI

e-Library UBSI

Ikatan Alumni UBSI

BSI Explore 2023

Copyright © 2024 - Kemahasiswaan Universitas BSI